Android Lollipop, Android Lollipop adalah versi android yang baru-baru ini dirilis.Pada versi ini android lebih menampilkan sisi minimalis, termasuk pada lockscreen nya..
Kali ini ane akan share aplikasi lockscreen yang hampir mirip dengan lockscreen android L.
Namanya Lollipop Locker, aplikasi ini dibuat oleh seorang senior member di XDA Forum, yaitu kang abell431.Ini merupakan aplikasi pertamanya jadi kalo masih ada bug ya wajar namanya juga aplikasi pertama.Berikut deskripsi dan screen shot nya :
Features :
- Lockscreen Notifications!
- Using Android 4.4 API
- Swipe up for music controls
- Swipe down to unlock
- Swipe right for quick Camera access
- Swipe left for quick Phone access
- Setup a Pin code to stop friends from unlocking!
- Real Android L font
- Custom Wallpaper
- Answer calls without unlocking
- Battery Info
- (Premium) - Disable pin on wifi
- (Premium) - owner info
Screen Shot
Perlu diingat app ini memerlukan versi android diatas KitKat [4.4] atau lebih tinggi.
Untuk Informasi lebih lanjutnya bisa klik link ini atau ini.
Download Link
Playstore
Shared



Silakan di komentari artikel saya
Komentar jangan menggunakan kata-kata kasar ya
Jangan Spam, Promo jualan boleh asalkan jangan promo yang mengandung kedewasaan.OK
EmoticonEmoticon